Chinese At Indonesia


Please Register for unlimited access on this Forum
Silahkan registrasi untuk akses kedalam forum ini

Dirty words, Porn and racist is not allowed.
bahasa kasar, porno dan rasist tidak diperbolehkan


Regards,


Admin

Chinese At Indonesia


Please Register for unlimited access on this Forum
Silahkan registrasi untuk akses kedalam forum ini

Dirty words, Porn and racist is not allowed.
bahasa kasar, porno dan rasist tidak diperbolehkan


Regards,


Admin

Chinese At Indonesia
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


grup untuk sesama warga chinese di Indonesia dimana pun berada demi membina persahabatan dan kekerabatan
 
IndeksLatest imagesPendaftaranLogin

Share | 
 

 Culinary World - Pastry's basic

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down 
Pilih halaman : 1, 2  Next
PengirimMessage
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 21, 2011 9:20 pm

Awal kata, Saya Frederick, diminta kwang buat bikin thread tentang kuliner dan inilah thread pertama.

kuliner terutama untuk pastry dan bakery adalah sebuah dunia yang saya tekuni sebagai pekerjaan saya.

Pastry's basic, di dalam thread ini saya akan membahas mengenai bbrp basic dalam pembuatan pastries.
Pastry disini adalah nama yang diberikan kepada berbagai adonan dan berbagai produk yang dibuat dari itu.


Quote :
Pate brisee and short pastries
Adonan ini biasa disebut sebagai pie dough ato pun sugar dough karena lebih sering digunakan dalam pembuatan tarts or pie

Quote :
puff pastry
merupakan adonan dengan lapisan lapisan renyah yang dibuat dari adonan yang dilipat dan diantaranya merupakan butter.
puff pastry cukup sering digunakan alam penggunaan berbagai produk pastry seperti mille feuille, tropical diamond, gateaux saint honore dan lain lagi

Quote :
Pate a choux
Merupakan adonan yang biasa oleh orang indonesia disebut sebagai kue soes.
Dari satu adonan ni bisa kita dapatkan beberapa produk. Yang paling sering di indonesia adalah Choux dan Eclair

Quote :
strudel and phyllo
keduanya adalah adonan pastry yang luar biasa tipis dan memerlukan penanganan yang cukup hati-hati dalam penggunaanya karena ketipisannya. cukup banyak juga produk yang terbuat dari kedua adonan ini karena hasil yang didapatkan adalah renyah

pada bahasan berikutnya akan saya bahas satu persatu mengenai masing2 pastries basic diatas.
Kembali Ke Atas Go down
kwang

kwang

Jumlah posting : 277
Level Keaktifan : 1169
Reputasi : 18
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 21, 2011 9:30 pm

gw sumbangin gambar bole ga ?
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 21, 2011 9:33 pm

Pate Brisse

Recipe

patry flour 400gr
salt 10gr
sugar 10 gr
butter 200gr
eggs 130gr
water 20 gr
vanilla essence little
lemon zest 4gr
Method
1. ayak tepung, gula dan garam ke dalam bowl
2. potong butter kecil, dan aduk ke dalam tepung menggunakan tangan sampai telihat seperti bread crumb kemudian buat kawah di tengah
3.masukan air, telur, essence dan lemon zest
4.aduk adonan sampai halus dan teraduk dengan baik
5. tutupi dengan plastik dan simpan di lemari es sampai saatnya ingin digunakan.
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 21, 2011 9:44 pm

puff pastry

Recipe

[tr]
breadflour 500gr
salt 10gr
butter 75gr
water 250gr
butter, for rolling in 300gr
Method
1. aduk semua bahan kecuali butter yang terakhir menjadi satu adonan dan isitrahatkan selama 1/2 jam (cover with plastic ya biar ga kering
2.bentuk adonan menjadi persegi panjang dan kita mulai proses laminasi( pembuatan lapisan)

check video bwat lebih jelas


video di check hanya sampai pembuatan adonan, pas udah pembuatan yang lain ignore..

Kembali Ke Atas Go down
des_jung

des_jung

Jumlah posting : 838
Level Keaktifan : 2026
Reputasi : 34
Join date : 15.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 21, 2011 11:32 pm

wah,resep2 kue nih.haha pengen buat tp blm ada alatnya.
Kembali Ke Atas Go down
admin
Admin
admin

Jumlah posting : 102
Level Keaktifan : 235
Reputasi : 8
Join date : 14.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 7:38 am

ah mw posting apa ya ? :) hemmm . mikir mikir

fritz req :) \

buat thread khusus kue sus dunk alias choux :) hehehee
Kembali Ke Atas Go down
https://chineseatindonesia.indonesianforum.net
BoYBoYJC

BoYBoYJC

Jumlah posting : 959
Level Keaktifan : 2098
Reputasi : 88
Join date : 18.05.11
Age : 32

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 8:32 am

wooow woooooooowwww

nice thread..

iseng2 pengen belajar nih :D

woooowww
Kembali Ke Atas Go down
Masato

Masato

Jumlah posting : 121
Level Keaktifan : 459
Reputasi : 35
Join date : 15.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 10:40 am

saya nyimak aja deh sambil cip icip yg bikin lol...
lg ssh bikinna wkwkwk...
gak ada tempat wat bikin -w-
Kembali Ke Atas Go down
elisabeth_aiko

elisabeth_aiko

Jumlah posting : 139
Level Keaktifan : 349
Reputasi : 11
Join date : 18.05.11
Age : 28

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 5:11 pm

mau tanya nih
golongan spiku" gtu masuk pastry ngga ya?
klo masuk pastry aku minta resepnya dong ko pig
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 7:34 pm

Pate Choux

Recipe

[tr]
water 500gr
butter250gr
salt 5 gr
bread flour 375 gr
eggs 625gr
Method
1. gabungkan air, butter dan salt di dalam panci, didihkan, kemudian masukan tepung dan aduk terus sampai membentuk adonan dan tidak ada lagi tepung yang menggumpal ( bisa di ayak dahulu tepung sebelum masuk ke air untuk memudahkan) dan tidak menepel di dinding panci. ( semua step ini dilakukan di atas kompor)
2. angkat dari kompor dan aduk terus sampai cool
3. masukan telur sedikit sedikit sambil di aduk terus ( jangan langsung semua, adonan jadi susah dan cenderung gagal) dan sampai berbentuk pasta lengket.
4. masukan ke dalam piping bag dan siap dibakar, bentuk bulat untuk kue soes dan panjang untuk eclair.
5. di bake pada suhu 200 C sampai golden brown dan setelah golden, matikan oven dan buka pintu oven tetapi tetap biarkan adonan di dalam untuk mengeringkan ( bisa juga pada saat sudah brown diberi sedikit lubang pake tusuk gigi untuk mengeluarkan uap di dalam adonan)

a very good video is here
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 7:55 pm

Strudel Dough

Recipe

[tr]
bread flour 900gr
water500gr
salt 15 gr
eggs 140 gr
oil 55gr
Method
1. aduk semua bahan menjadi satu dan aduk secara teratur hingga gluten nya benar benar terbentuk dengan sangat baik.
2. istirahatkan dan siap digunakan


a very good video is here
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 8:01 pm

elisabeth_aiko wrote:
mau tanya nih
golongan spiku" gtu masuk pastry ngga ya?
klo masuk pastry aku minta resepnya dong ko pig

spikuk yang kayak kue lapis trus ada selai diantaranya? itu lebih masuk ke specialities cake sie, ntar wa bahas di thread lain.


@ kwang: choux basic sie di thread ini, kalo mao penjelasan lebih dalam bisa aja gw bikin thread khusus

@ yang lain: monggo monggo
Kembali Ke Atas Go down
elisabeth_aiko

elisabeth_aiko

Jumlah posting : 139
Level Keaktifan : 349
Reputasi : 11
Join date : 18.05.11
Age : 28

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 8:06 pm

spiku tu yg warna kuning ama coklat itu lho
hehe
enak lho itu
apalagi yg di surabaya
wah ga ada tandingannya Very Happy
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 9:01 pm

hoo, lapis surabaya? butter cake with angel food method dengan 2 warna dan jam di tengahnya -.-;;;
Kembali Ke Atas Go down
kwang

kwang

Jumlah posting : 277
Level Keaktifan : 1169
Reputasi : 18
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 9:13 pm

fritz :)
kenapa ga buat thread nya dipisah2 jadi kalo orang mw tau soal strudel .. .ato apa gitu , mereka bisa cari gampang .. dan kalo mereka mw diskusi soal troubleshooting nya jadiu lebih enak gitu ..

gimna ?

ohya , kalo ada paling ga 5 thread . nanti gw buatin sub-kategori :)
Kembali Ke Atas Go down
Masato

Masato

Jumlah posting : 121
Level Keaktifan : 459
Reputasi : 35
Join date : 15.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyWed Jun 22, 2011 9:46 pm

kwang wrote:
fritz :)
kenapa ga buat thread nya dipisah2 jadi kalo orang mw tau soal strudel .. .ato apa gitu , mereka bisa cari gampang .. dan kalo mereka mw diskusi soal troubleshooting nya jadiu lebih enak gitu ..

gimna ?

ohya , kalo ada paling ga 5 thread . nanti gw buatin sub-kategori :)
ngak usah om kwang --a...
repot amat yak jd orang mending gini...
ntar kalo mo di bikin thread sendiri
mau om kelompokin masi" resep ke satu thread biar orang carina gampang??
saya aja lg males klompokin di bagian movie --a
Kembali Ke Atas Go down
des_jung

des_jung

Jumlah posting : 838
Level Keaktifan : 2026
Reputasi : 34
Join date : 15.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyThu Jun 23, 2011 2:30 am

si fritz koki beneran? :D
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyThu Jun 23, 2011 11:08 am

.@ des.. iye.. beneran.. itu kerjaan gw.. avatar gw itu foto gw di tempat kerja
@ kwang : gw gabungin karena 5 produk di atas itu basic pastry, dari 5 itu baru banyak pengembangannya, jadi lain kali kalo misal gw ada buat recipe apple and pecan pie contohnya, bwat penjelasan pembuatan pie doughnya cukup balik ke halaman 1.
Kembali Ke Atas Go down
des_jung

des_jung

Jumlah posting : 838
Level Keaktifan : 2026
Reputasi : 34
Join date : 15.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyThu Jun 23, 2011 11:30 pm

haha,mantap. boleh tuh bikin kue buat bagi2 :D
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyMon Jun 27, 2011 8:52 am

hmm.. Today's Recipe aja dah ^^

Choux pastry with diplomat cream ^^

Recipe for the shell :
check Pate Choux Recipe di Halaman satu ^^

Recipe for the cream :
Diplomat Cream

Ingredients

Method


finishing:
potong choux jadi dua, ato beri lubang pada bagian bawah dan masukan cream diantaranya, gunakan piping bag untuk lebih mudahnya

any question just ask me
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyMon Jun 27, 2011 7:54 pm

https://www.facebook.com/home.php?sk=group_52719711699&id=10150222977526700¬if_t=group_activity

ada bbrp recipe disana, ada
sponge cake
creme bruelle
chocolate lava
ada yang mao penjelasan lebih dalam soal 3 recipe it?
Kembali Ke Atas Go down
Masato

Masato

Jumlah posting : 121
Level Keaktifan : 459
Reputasi : 35
Join date : 15.05.11

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyMon Jun 27, 2011 8:08 pm

Sponge cake:

Creme Bruelle:

Chocolate Lava:
Kembali Ke Atas Go down
Elissa Regina

Elissa Regina

Jumlah posting : 126
Level Keaktifan : 444
Reputasi : 15
Join date : 15.05.11
Age : 29

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyMon Jun 27, 2011 9:00 pm

wah enk2
Kembali Ke Atas Go down
yoan dessyane

yoan dessyane

Jumlah posting : 13
Level Keaktifan : 15
Reputasi : 0
Join date : 20.06.11
Age : 33

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 28, 2011 7:49 am

tau resepx egg drops g?
Kembali Ke Atas Go down
fritz

fritz

Jumlah posting : 35
Level Keaktifan : 57
Reputasi : 0
Join date : 16.05.11
Age : 37

Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic EmptyTue Jun 28, 2011 6:16 pm

yoan dessyane wrote:
tau resepx egg drops g?

bisa kasi deskirpsi item nya? ato gambarnya? beda tempat maybe beda nama ^^
Kembali Ke Atas Go down
Sponsored content




Culinary World - Pastry's basic Empty
PostSubyek: Re: Culinary World - Pastry's basic   Culinary World - Pastry's basic Empty

Kembali Ke Atas Go down
 

Culinary World - Pastry's basic

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Kembali Ke Atas 

 Similar topics

-
» Culinary World - Chinese Cuisine 中餐
» World’s Funniest Quotes Ever
» World Champion in Masturbation *video* (No BB)
Halaman 1 dari 2Pilih halaman : 1, 2  Next

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Chinese At Indonesia :: Hobby :: World of Culinary-